Halaman ini berisi data-data seputar perkeretaapian di Indonesia. Untuk tahap awal, tersedia data formasi dan alokasi kereta rel listrik dan data alokasi lokomotif yang beroperasi di Indonesia. Selain itu, kami juga menyediakan data regulasi perkeretapian dan database jalur mati di Indonesia yang dapat anda lihat dengan memilih provinsi yang diinginkan.
Kedepannya, kami akan menambahkan kategori kereta rel diesel, kereta penumpang, gerbong barang, dan mesin perawatan jalan rel untuk melengkapi halaman ini. Selain itu, kami juga akan menambahkan data-data teknis dari masing-masing jenis sarana.